Tips Jitu Memilih Jasa Penyewaan Genset untuk Perusahaan
Perusahaan besar yang sedang membangun proyek di daerah terpencil sudah pasti membutuhkan sewa genset untuk memenuhi kebutuhan pasokan sumber daya listrik. Karena tidak akan mengcover seluruh kebutuhan energi listrik jika hanya mengandalkan listrik dari PLN. Belum lagi jika terjadi pemadaman mendadak, maka perusahaan akan mengalami kerugian besar.
Belum lagi jika proyek tersebut dikerjakan 24 jam non stop, sehingga kapasitas listrik yang digunakan juga harus lebih besar. Oleh sebab itu, mesin genset menjadi solusi terbaik untuk memberikan pasokan listrik hingga kapasitas satuan Megawatt. Dengan alasan kepraktisan, maka perusahaan akan memilih jasa sewa genset ketimbang harus membeli sendiri.
Tips Memilih Jasa Sewa Genset yang Terpercaya
Jika kita perhatikan dari fungsinya memiliki mesin genset memang menjadi kebutuhan penting. Namun untuk bisa memanfaatkan sumber listrik cadangan ini Anda bisa menggunakan jasa sewa genset, karena genset tidak dipakai setiap saat.
Ada beberapa alasan kenapa Anda direkomendasikan untuk menyewa genset ketimbang membelinya. Karena Anda tidak perlu memikirkan bagaimana melakukan perawatan genset yang bisa dibilang cukup rumit. Oleh sebab itu, Anda harus memperhatikan jasa yang menyewakan genset.
Berikut ini beberapa tips yang dapat Anda terapkan dalam memilih jasa sewa genset yang berkualitas dan terpercaya:
• Memiliki stok genset yang banyak
Hal pertama yang harus Anda lakukan ketika memutuskan ingin menyewa genset yaitu melihat perusahaan yang menawarkan jasa sewa genset dengan stok produk yang banyak. Sehingga pihak jasa penyewa mampu menggantinya jika ditengah jalan genset yang Anda sewa mengalami masalah.
• Pelayanan servis yang diberikan
Jika penyedia jasa sewa genset belum memiliki layanan servis, itu artinya jasa penyewa belum memiliki tenaga mekanik sendiri dan masih menggunakan jasa pihak ketiga jika terdapat kerusakan pada mesin genset.
• Kesiapan di lapangan
Anda bisa memperhatikan dari kesiapan mereka dalam memberikan pelayanan, jika mereka nampak santai dan tidak disiplin mengenai pengetahuan produk maka sudah dipastikan bahwa jasa sewa tersebut kurang tanggap terhadap permasalahan pelanggan.
• Kelengkapan operator dan sertifikasi genset
Jasa sewa genset yang berkualitas dan terpercaya maka sudah pasti memiliki kelengkapan sertifikasi genset dan juga operator.
• Kebersihan genset
Mesin genset yang bersih dan terawat menjadi salah satu kedisiplinan pihak penyedia jasa dalam melakukan perawatan. Hal ini sangat berpengaruh terhadap kelancaran genset ketika dioperasikan.
Untuk kebutuhan audit energi listrik industri dapat Anda percayakan ke jasa sewa genset Sewatama. Sewatama merupakan jasa sewa genset terpercaya yang mampu menyuplai kebutuhan listrik sesuai dengan permintaan pelanggan.
Posting Komentar untuk "Tips Jitu Memilih Jasa Penyewaan Genset untuk Perusahaan"
Berkomentar dengan bijak itu sebuah pilihan yang baik :)